Do'a Sesudah Mendengar/Adzan
Mungkin bagi kita seorang muslim tidak asing lagi dengan satu do`a ini. Karena sejak kecil kita sudah diajarkan do`a ini oleh guru-guru TPA, kalaupun tidak ada TPA biasanya pelajaran agama di SD juga disuruh menghafal. Di sini kembali kita ingat agar apa yang kita panjatkan bisa paham artinya apa. Berikut lafal adzan tersebut:
اَللَّهُمَّ رَبَّ هَذِهِ الدَّعْوَةِ التَّامَّةِ، وَالصَّلاَةِ الْقَائِمَةِ، آتِ مُحَمَّدًا الْوَسِيْلَةَ وَالْفَضِيْلَةَ، وَابْعَثْهُ مَقَامًا مَحْمُوْدًا الَّذِيْ وَعَدْتَهُ، [إِنَّكَ لاَ تُخْلِفُ الْمِيْعَادَ
ALLOOHUMMA ROBBA HAADZIHIDDA' WATITTAMMAH. WASHOLAATIL QOOIMAH. AATI MUHAMMADA NILWASIILAH. WAL FADHIILATA WAB'ATSHU MAQOOMAM MAHMUUDANILLADZII WA'ADTAH(Innaka Laa Tukhlifu Al-Mi'aad)