Setting Komputer Supaya Bisa Di-Remote

Admin 5:40:00 AM Add Comment
Assalamualaikum wr. wb 
Ada kalanya ketika kita mempunyai banyak komputer, kita harus mengurusnya dengan benar. namun kita tidak bisa mengurusinya satu per-satu secara langsung, oleh karena itu ada beberapa trik me-management banyak komputer tersebut secara tidak langsung, yaitu dengan cara di-remote. Sebelum dapat me-remot komputer ada beberapa Setting Komputer Supaya Bisa Di-Remote, diantaranya :

Remote Komputer dengan RDC ( Remote Desktop Connection )

Admin 8:56:00 PM Add Comment
Assalamualaikum wr. wb
Salam Sobat Blogger, langsung aja di posting kali ini saya akan share mengenai Remote Komputer dengan RDC ( Remote Desktop Connection ) bawaan microsoft windows. Baiklah hal yang harus di siapkan diantaranya :
  • Sebuah Komputer Server untuk remote komputer client 
  • Komputer Client ( Terhubung dengan Jaringan, Harus satu jaringan dengan komputer server )
  • Komputer Client Ter-password 
Baiklah jika sudah terpenuhi, kita langsung saja gunakan applikasi RDC ( Remote Desktop Connection )  :

Cara Install Mikrotik

Admin 11:04:00 AM Add Comment
Alhamdulillah masih diberi kesempatan untuk post di blog. Ya walaupun lagi sibuk.
Sibuk ngapalin buat esok ulangan akhir semester, ya maklum lah saya ini orang yang menganut sistem SKS ( Sistem Kebut Semalam ), ga beda jauh ama kalian semua. Hehehehehe :D

Ya, posting kali ini akan membahas bagaimana cara instal mikrotik pada pc.
Teyus ( lebay dikit akh :) ),siapkan alat-alatnya diantaranya :
  • PC Minimal Pentium III 
  • RAM Minimum 32 MB, Maximum 1 GB
  • HDD Minimal 128 MB pararel ATA, tidak dianjurkan menggunakan S-ATA
  • NIC Minimal 10/100 atau 100/1000
  • CD Intaller Mikrotik ( Jika ga punya bisa download file isonya terus burning ke CD ) klik disini ( Untuk Download iso mikrotiknya )

11 Langkah Setting Mikrotik

Admin 5:17:00 PM Add Comment
Assalamualaikum...
Salam sobat, ketemu lagi nih dengan saya ! ga kerasa udah 3 bulan saya ga post di blog ini. Ya.. maklum lah udah kelas 3 bentar lagi mau ujian, jadi banyak kegiatan di sekolahnya. Weh ... kenapa jadi curhat gini ya? (?'_'?).
Woke sekarang mah kita kembali ke topik yang akan kita bahas yakni setting mikrotik.
Berawal dari saya yang sekarang kelas 3 jurusan teknik komputer dan jaringan, saya dituntut harus bisa setting mikrotik.

Mengontrol Banyak Komputer dengan Satu Keyboard dan Mouse

Admin 8:19:00 PM 2 Comments

Alhamdulillahirabbil alamin, kali ini saya masih diberikan kesempatan untuk dapat berjumpa kembali dengan sobat blogger, setelah sekian lama kita tak jumpa.
Oke sobat kali ini saya punya sedikit informasi yang menurut saya perlu sobat blogger ketahui dan diperagakan atau dipraktekan.

Membuat Animasi Popular Post

Admin 5:03:00 PM 1 Comment

Wah.... udah sekitar semingguan nih saya ga posting dan ga ngecek blog. Tapi untungnya hari ini ada waktu luang buat bikin posting ini.
oke sobat udah dulu curhatnya, sekarang kita balik pada topik pembahasan pada posting ini, kali ini saya akan bagikan bagaimana cara membuat animasi popular post, seperti yang terlihat pada samping kanan blog saya ini.

Billing Explorer untuk Vista / 7

Admin 6:27:00 PM Add Comment

Billing Explorer merupakan salah satu software yang digunakan untuk melakukan penghitungan tansaksi pada warnet maupun rental game online, billing didunia maya memiliki banyak macamnya, salah satunya adalah Billing Explorer, software ini paling banyak digunakan di warnet maupun dirental game. Karena penggunaannya yang mudah, keamanannya yang bagus serta penggunaan bahasa indonesia menjadi daya tarik lebih billing ini.

Instal Paket Ubuntu di Ubuntu Software Centre

Admin 9:43:00 PM Add Comment
Software-software di Ubuntu sangat beragam, umumnya berlisensi General Public
License (GPL) alias free/gratis. Instalasi paket Ubuntu ada beberapa teknik yang
dapat digunakan, antara lain:
1. Install dari Ubuntu Software Center, dengan tingkat kesulitan easy.
2. Install dari Synaptic, dengan tingkat kesulitan normal.
3. Install dari terminal, dengan tingkat kesulitan hard.
4. Install dari file *.deb, dengan tingkat kesulitan hard.
5. Install dari website online, dengan tingkat kesulitan easy.
Berikut penjelasan dari masing-masing cara/teknik instalasi paket tersebut diatas:

Jenis-jenis jaringan

Admin 9:30:00 PM Add Comment


  • LAN (Local Area Network)
Jaringan yang dibatasi oleh area yang relatif kecil, namun pada umumnya dibatasi oleh suatu area lingkungan seperti sebuah lab atau perkantoran disebuah gedung,atau sebuah sekolah dan biasanya tidak jauh dari sekitar 1 km.

Membuat Translator Bendera Bergerak

Admin 8:36:00 PM Add Comment
Visitor blogger bukan hanya pengujung dari dalam negeri saja, mungkin orang luar negri juga ada yang buka blog/website kita. Trus gimana jika bule yang ngunjungin blog kita gak ngerti bahasa kita ???
Jalan keluarnya adalah kita pasang widget translator yang fungsinya untuk mengganti bahasa dari blog kita. oke dah cukup segini aja penjelasannya. selanjutnya kita caww...
Beberapa contoh dibawah sobat bisa pakai salah satu dari 3 scrip ini, selanjutnya tinggal ikuti langkah-langkahnya :
  • Pertama masuk blogger dulu
  • Pilih Menu Rancangan-->Tambah Gadget-->HTML/JavaScript
  • Masukan Kode berikut dibawah ini

Bikin Tombol Suka Facebook, di Bawah Setiap Postingan

Admin 6:25:00 PM Add Comment

Nah, ada lagi nih sob, buat kamu yang suka ngeposting en pengen banyak disukai ( like / dapet banyak jempol ) kaya di facebook. Trik ini bisa kamu coba yaitu gimana caranya Bikin Tombol Suka Facebook ada di blog kite..
oke ikutin langkah-langkahnya :
  • Login ke Blogger
  • Klik Menu Rancangan lalu pilih Edit HTML
  • Jangan lupa centang pilihan Expand Template Widget
  • Selanjutnya cari kode berikut <data:post.body/> (Gunakan Ctrl + F untuk mencari cepat)

Membuat Effek Zoom Gambar di Posting Blogger

Admin 9:53:00 PM Add Comment

Eitss... ketemu lagi ama sobat blogger
kangen nih udah 2 hari ga posting.
nah untuk pertemuan kali ini saya akan berikan sedikit trik untuk sobat. yaitu yaaa.. sobat tau lah dari judulnya juga, jadi ga usah di jelasin dech...( hehehe .... )
Oke langsung cawww... aja
untuk contohnya seperti ini :
  • seperti biasa pertama-tama kita masuk dulu ke blogger
  • trus masuk ke menu rancangan ---> Edit HTML
  • Beri ceklist pada tulisan Expand Widget Template
  • langkah berikutnya cari kode ]]></b:skin>
  • jika udah ketemu copy scrip berikut :